Dadar Gulung
Bahan-Bahan:
Untuk Bagian Isi:
250gr Kelapa Parut
75gr Gula Merah
Gula Putih secukupnya
Tambah air sedikit, lalu didihkan hingga gula larut dan airnya berkurang. Masukan daun pandan agar wangi; sisihkan.
Untuk Membuat Kulit:
250gr Tepung Terigu
3 sdm Susu Tepung
1 Butir Telur
2 sdm Minyak
Air 1.5 Gelas. Jika terlalu kental tambah air sedikit lagi
2 sdm Perisa Pandan
Caranya:
Semua bahan dicampur lalu di-blender agar halus dan saring. Dadar tipis-tipis dengan ukuran satu sendok sayur agar ukurannya rata. Setelah dingin, isi dengan kelapa tadi dan digulung. Ready for serving dech….
Dari:
Dadar Gulung,
http://diajar-masak.blogspot.com/2006/09/dadar-gulung.html,
Diakses pada hari: Rabu, 3 Juni 2009 12:00pm.
0 komentar:
Posting Komentar